Persemija.com Mesin 4 langkah pada sepeda motor sering kita jumpai pada produk sepeda motor di era sekarang karena perkembangan yang begitu siknifikan membuat produsen sepeda motor senang membuat montor 4 langkah dari pada 2 langhah nah apa sih motor 4 langkah itu.? Mesin 4 langkah adalah proses kerja mesin yang memerlukan 2 putaran poros engkol atau 4 gerakan piston untuk menyelesaikan 1 siklus di dalam silinder atau ruang bakar. Dengan kata lain mesin 4 langkah adalah sebuah kerja sepeda motor atau mesin yang menggunakan 4 langkah atau 4 gerakan untuk menyelesaikan 2 putaran yang terdiri dari proses hisap, kompresi, usaha dan buang sehingga dapat menggerakan piston dan menghasilkan tenaga dari proses tersebut.
CABANG PERSEMIJA PALMERAH
- Jl. Palmerah Barat 2 no 26 (d/h Kemanggisan Grogol ) Jakarta Barat Telp. 5363534 / 53653953
- Jl Salam Raya No. 2 ( Rawa Belong ) Kebon Jeruk Jakarta Barat Tel. 5307517
- Jl. Tanjung Duren Barat VI No. 2 ( Perempatan Cemara ) Jakarta Barat Telp. 5685918
- Jl. Panjang ( Arteri Kelapa Dua ) No. 47 Kebon Jeruk Jakarta Barat Telp. 5322283
- Jl. Lapangan Bola No. 4 Kebon Jeruk Jakarta Barat Telp. 5322289
- Jl. Raya Puri Kembangan No. 85 ( Seberang Apel Shop ) Jakarta Barat Telp. 58357527
- Jl. Meruya ilir No. 67 Meruya Utara Jakarta Barat Telp. 085695010831
- Jl. Kemanggisan Utama Raya No. 11 karta Barat Telp. 5320247
- Jl. Raya Kebayoran Lama No. 46A ( Depan Dealer Honda PH ) Jakarta Barat Telp. 53660571
- Jl. Arimbi Raya No. 53 ( Kompi Persada Sayang ) Rawabuaya Jakarta Barat Telp. 58356923
- Jl. Duri Kosambi Raya No. 19A ( Samping Diklat Garuda ) Jakarta Barat Telp. 5441271
Untuk lebih jelasnya mengenai merek apa saja yang menggunakan mesin 4 langkah dalam sebuah perusahaan sepeda motor diantarannya sebagai berikut:
- Suzuki Shogun
- Honda CG
- Honda GL
- Honda GL Max
- Yamaha Vega
- Suzuki Thunder
- Honda Supra XX
- Honda Nova Sonic125 RX
- Honda New Sonic
- Honda Legenda
- Honda GL Pro
- Honda Tiger 2000
- Honda Supra X
Pada umumnya mesin 4 langkah itu tidak perluh melakukan proses pembilasan dalam proses kerjannya sehingga dapat memberikan keuntungan diantarannya :
- Gas buang tidak berwarna
Gas buang yang berbarna seberanya itu akibat dari proses pembakaran bahan bakar dan oli pelumas, nah untuk mesin 4 langkah karena sistem pembakaran dan pelumasan berbeda tiap tempatnya maka tak perluh tu namanya asap berwarna.
- Bahan bakar lebih irit
Karena sepeda motor memiliki proses pembakaran dan pembuangan yang diatur oleh katup dalam prosesnya sehingga lebih bisa diatur bahan bakar dan pembuangan secara berbeda maka dapat dikatakan lebih hemat bahan bakar.